Rekapitulasi Putusan
No Perkara Jumlah Persentase
1 PUU 1801 46%
2 SKLN 29 1%
3 PHPU 975 25%
4 PHPKADA 1136 29%
Total3941100%
Putusan Mahkamah Konstitusi

Sidang Pengucapan Putusan merupakan tahap akhir dalam proses persidangan di MK. Sidang Pengucapan Putusan dilaksanakan dalam Sidang Pleno terbuka untuk umum yang dihadiri paling sedikit 7 (tujuh) orang Hakim dan para pihak. Putusan MK, mempunyai kekuatan hukum mengikat sejak diucapkan dalam Sidang Pleno terbuka. Putusan yang telah diucapkan dalam Sidang Pleno diunggah pada laman MK (www.mkri.id) dan dapat diakses oleh masyarakat.

 
 
 
 
18
Oct
2011
10:00 WIB
Nomor
:
49/PUU-IX/2011
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi
Pemohon
:
    1. Saldi Isra; 2. Yuliandri; 3. Arief Hidayat; 4. Zainul Daulay; 5. Zainal Arifin Mochtar; 6. Muchamad Ali Safa'at; 7. Feri Amsari
Amar Putusan
:
Dikabulkan Sebagian
Status
:
Mengabulkan Sebagian (Ditolak)
Di Unduh
:
231067
Kata Kunci
:
Pusat Studi Konstitusi; petitum eksplisit; nilai-nilai konstitusionalisme;Pasal 4 ayat (4) huruf f,g,h, UU MK; Pasal 10 UU MK, Pasal 15 ayat (2) huruf d UU MK; Pasal 26 UU MK; Pasal 27A ayat (2) huruf c, d, e UU MK; Pasal 50A UU MK; Pasal 57 ayat (2) huruf a UU MK; Pasal 59 ayat (2)UU MK; Pasal 87 UU MK; hakim konstitusi pengganti; Majelis Kehormatan Mahkamah Konstitusi; alat kontrol kepentingan; the sole interpreter of constitution; Iutisone Salevao; Kelalaian pembentuk Undang-Undang;
File Pendukung
:
18
Oct
2011
10:00 WIB
Nomor
:
48/PUU-IX/2011
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009 tentang Narkotika dan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi
Pemohon
:
    Pemohon : Fauzan Kuasa Pemohon : Muhammad Zainal Arifin, S.H., dan Grahat Nagara, S.H.
Amar Putusan
:
Dikabulkan Sebagian
Status
:
Mengabulkan Sebagian (Ditolak)
Di Unduh
:
230283
Kata Kunci
:
Fauzan; Undang-Undang Nomor 35 Tahun 2009; Narkotika; Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2011; Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003; UU Narkotika; 123/PUU-VII/2009; 1174/Pid.B/2011/PN.SBY; Pasal 112 ayat (1); Pasal 127 ayat (1); Narkoba; Pasal 45A; Pasal 57 ayat (2a); Obat-Obatan; Napza; Glenn Greenwald; Drug;
File Pendukung
:
19
Sep
2011
14:00 WIB
Nomor
:
42/PUU-IX/2011
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi
Pemohon
:
    Suhardi Somomoelyono
Amar Putusan
:
Ditarik Kembali
Status
:
Ditarik Kembali
Di Unduh
:
230458
Kata Kunci
:
Pengujian; Undang-Undang No. 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi; Mahkamah Konstitusi; penarikan kembali; registrasi; Suhardi Somomoelyono;
File Pendukung
:
23
Aug
2011
13:00 WIB
Nomor
:
36/PUU-IX/2011
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi sebagaimana telah diubah dengan Undang-Undang Nomor 8 Tahun 2011 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi
Pemohon
:
    Salim Alkatiri
Amar Putusan
:
Tidak Dapat Diterima
Status
:
Tidak Dapat Diterima
Di Unduh
:
230842
Kata Kunci
:
Salim Alkatiri; Mahkamah Konstitusi; kewenangan Mahkamah Konstitusi; kedudukan dan kedudukan hukum tidak dipertimbangkan.
File Pendukung
:
28
Feb
2011
16:00 WIB
Nomor
:
73/PUU-VIII/2010
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi dan Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1979 tentang Ekstradisi
Pemohon
:
    Pemohon : Popa Nicolae Kuasa Pemohon : Shanti Dewi, S.H., M.H., dkk
Amar Putusan
:
Tidak Dapat Diterima
Status
:
Tidak Dapat Diterima
Di Unduh
:
230870
Kata Kunci
:
UU ekstradisi; Permintaan ekstradisi; perpanjangan masa penahanan
File Pendukung
:
02
Feb
2010
14:00 WIB
Nomor
:
129/PUU-VII/2009
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 4 Tahun 2004 tentang Kekuasaan Kehakiman, Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung, dan Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi
Pemohon
:
    Pemohon 1: Andreas Hugo Pareira Pemohon 2: HR Sunaryo Pemohon 3: H. Hakim Sorimuda Pohan
Amar Putusan
:
Tidak Dapat Diterima
Status
:
Tidak Dapat Diterima
Di Unduh
:
230519
Kata Kunci
:
Kekuasaan Kehakiman; Mahkamah Konstitusi; Mahkamah Agung; Dualisme; Hak Uji Peraturan Perundang-Undangan; Peraturan Komisi Pemilihan Umum; Konstitusional Bersyarat; Kepastian Hukum; Tidak Dapat Diterima.
File Pendukung
:
31
Dec
2009
10:00 WIB
Nomor
:
114/PUU-VII/2009
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi, dan Undang-Undang Nomor 10 Tahun 2008 tentang Pemilihan Umum Anggota Dewan Perwakilan Rakyat, Dewan Perwakilan Daerah, dan Dewan Perwakilan Rakyat Daerah
Pemohon
:
    Pemohon : Refli Harun, S.H. dkk
Amar Putusan
:
Ditolak
Status
:
Menolak Seluruhnya
Di Unduh
:
230583
Kata Kunci
:
Deden Rukman Rumaji; Eni Rif'ati; Iyong Yatlan Hidayat; Pemilu; DPR, DPRD; MK; 3 X 24 (tiga kali dua puluh empat) jam; KPU
File Pendukung
:
29
Dec
2009
14:00 WIB
Nomor
:
57/PHPU.D-VI/2008
Pokok Perkara
:
Penundaan Pelaksanaan Putusan Mahkamah Konstitusi No. 57/PHPU.D-VI/2008
Pemohon
:
    -
Amar Putusan
:
Ketetapan Penundaan Pelaksanaan Putusan Mahkamah Konstitusi No. 57/PHPU.D-VI/2008
Status
:
-
Di Unduh
:
230300
Kata Kunci
:
Local elections-Indonesia–South Bengkulu; Local government-Indonesia-South Bengkulu (Indonesia)-Politics and government; Regent-elections-Bengkulu Selatan-Indonesia;Pemilihan Umum Kepala Daerah-Bengkulu Selatan; Pemilukada- Bupati/Wakil Bupati-Bengkulu Selatan; Reskan Effendi-Rohidin Mersyah-Pemohon; Dirwan Mahmud-Hartawan-Pihak Terkait.
File Pendukung
:
11
Dec
2007
00:00 WIB
Nomor
:
17/PUU-V/2007
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2003 tentang Pemilihan Presiden dan Wakil Presiden, Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2003 tentang Mahkamah Konstitusi, Undang-Undang Nomor 5 Tahun 2004 tentang Perubahan Atas Undang-Undang Nomor 14 Tahun 1985 tentang Mahkamah Agung, Undang-Undang Nomor 32 Tahun 2004 tentang Pemerintahan Daerah, dan Undang-Undang Nomor 15 Tahun 2006 tentang Badan Pemeriksa Keuangan
Pemohon
:
    Henry Yosodiningrat, S.H., Budiman Sudjatmiko, M.Sc., M.Phil., Ahmad Taufik.
Amar Putusan
:
Ditolak
Status
:
Menolak Seluruhnya
Di Unduh
:
230881
Kata Kunci
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 23 Tahun 2003; Pemilihan Umum Presiden dan Wakil Presiden; UU Pemda; in concreto;
File Pendukung
:
12
Apr
2005
00:00 WIB
Nomor
:
066/PUU-II/2004
Pokok Perkara
:
Pengujian Undang-Undang Nomor 24 Tahun 2004 Pasal 74 tentang Mahkamah Konstitusi & Undang-Undang Nomor 1 Tahun 1987 tentang Kamar Dagang dan Industri terhadap UUD 1945
Pemohon
:
    Dr.Elias L. Tobing Dr. Rd.H. Naba Bunawan, MM., MBA
Amar Putusan
:
Dikabulkan Sebagian
Status
:
-
Di Unduh
:
231808
Kata Kunci
:
Elias L. Tobing; Naba Bunawan; Undang-undang Nomor 24 Tahun 2003; Mahkamah Konstitusi; Pasal 50; Undang-undang Nomor 1 Tahun 1987; Kamar Dagang dan Industri; Pasal 4; Kamar Dagang dan Industri Usaha Kecil Menengah; Kadin UKM; usaha kecil dan menengah; teori games; sistem ekonomi pasar; sistem ekonomi komando; sistem campuran; Kadin; chamber of commerce and industry; fungsi organ negara; organisasi; perekonomian rakyat; kebebasan berserikat; doctrine of eclipse; wadah tunggal; pengusaha Indonesia; perekonomian nasional; hak berserikat.
File Pendukung
:
< 1 ... 4 5 6 7 8 >